Wednesday, December 9, 2020

Peneliti Catat Ketinggian Terbaru Gunung Everest, Bertambah Hampir 1 Meter

0 comments

TRIBUNNEWS.COM - Ilmuwan catat tinggi Gunung Everest naik hampir satu meter lebih.

Pengukuran baru dari titik tertinggi di Bumi ini menempatkan Gunung Everest bertambah tinggi 0,86 meter dari yang diperkirakan.

Catatan baru ini pun menyelesaikan perselisihan Nepal dan China selama bertahun-tahun mengenai ketinggian sebenarnya Everest.

Hingga saat ini, para ilmuwan dari kedua negara tidak setuju jika menyertakan tutupan salju di puncak Everest dalam pengukuran resminya. Baca selengkapnya >>>

Baca juga: 7 Kota Mati Tak Berpenghuni yang Ditinggal Penduduknya Ini Justru Ramai Dikunjungi Wisatawan

Baca juga: 4 Gurun yang Terkenal Berbahaya di Dunia, Cuacanya Ekstrem hingga Disebut Mirip Mars

Let's block ads! (Why?)



No comments:

Post a Comment