Wednesday, April 29, 2020

Pulau Manakah di Indonesia yang Tidak Memiliki Gunung Api? Ini Jawaban Soal SMP TVRI 29 April 2020

0 comments

TRIBUNNEWS.COM - Pulau manakah di Indonesia yang tidak memiliki gunung api? Merupakan soal nomor satu dari materi Vulkanologi untuk SMP belajar dari Rumah TVRI Rabu 29 April 2020 yang harus dijawab murid.

Materi Vulkanologi dalam program belajar dari Rumah TVRI untuk SMP dimulai pukul 09.30 WIB hingga 10.00 WIB.

Pulau manakah di Indonesia yang tidak memiliki gunung api?

Program Belajar dari Rumah TVRI 29 April 2020 SD Kelas 4-6. Membahas soal manfaat energi altenartif biogas.
Pulau Manakah di Indonesia yang Tidak Memiliki Gunung Api? Ini Jawaban Soal SMP Belajar dari Rumah (Tangkapan Layar TVRI)

Dikutip dari Bangkapos.com, hanya dua pulau besar di Indonesia yang tidak memiliki gunung berapi.

Kedua pulau besar tersebut yakni Kalimantan dan Papua.

Diketahui, Indonesia berada di pertemuan lempeng Indo-Australia, Eurasia, dan lempeng Pasific.

Hal ini membuat Indonesia memiliki banyak gunung berapi.

Baca: Jadwal Belajar dari Rumah TVRI Rabu 29 April 2020 untuk PAUD, SD, SMP, hingga SMA Sederajat

Baca: Soal dan Kunci Jawaban Materi Belajar dari Rumah TVRI untuk SMP Selasa 28 April 2020 tentang Pecahan

Dalam program belajar dari rumah TVRI materi Vulkanologi untuk SMP setidaknya terdapat tiga pertanyaan yang harus diselesaikan murid.

Soal lainnya yakni:

Apakah yang menyebabkan erupsi gunung api?

Penulis: Arif Fajar Nasucha

Editor: Ayu Miftakhul Husna

Ikuti kami di
Tak Mahir Nyetir, 4 Wanita Alami Kecelakaan saat Kabur setelah Bunuh Driver Taksi Online di Bandung

Let's block ads! (Why?)



No comments:

Post a Comment