Saturday, January 30, 2021

10 Unit Pengawal Khusus Paling Efektif dan Berani Dalam Sejarah

0 comments
JAKARTA - Dari zaman kuno hingga hari ini keamanan dan perlindungan terhadap tokoh penting dan berpengaruh
maupun orang kaya telah menjadi masalah yang sangat sensitif. Setiap kaisar, raja, pengusaha yang kuat, dan seorang presiden, dalam sejarahnya sangat menyadari fakta bahwa ada serangkaian bahaya mengintai di sekitar mereka seperti penyerangan, penculikan, pembunuhan dan pelecehan.

Berbekal hal itu mulailah bermunculan unit-unit pengawal yang terdiri dari orang-orang terpilih dan terbaik. Dari keberadaan unit pengawal hingga hari ini setidaknya ada 10 unit pasukan pengawal yang dinilai bekerja sangat efektif. (Baca: Hukum Unik di Dunia, dari Larangan Meludah hingga Dilarang Gendut)

1. The Musketeers of the Guard, Prancis

10 Unit Pengawal Khusus Paling Efektif dan Berani Dalam Sejarah
Baca Juga:

Tidak diragukan lagi unit pengawal bernama lengkap The Musketeers of the military Household of the
King of France ini adalah unit pengawal paling terkenal dalam sejarah. Profil unit pengawal ini menjadi terkenal dalam budaya pop melalui novel dan beberapa film laris Hollywood.

Henri d'Aramitz, Isaac de Porthau, Armand d'Athos, dan mungkin yang paling terkenal dari semuanya, Comte d'Artagnan, yang melayani Louis XIV sebagai kapten Musketeers of the Guard, adalah inspirasi utama salah satu novel terlaris yang pernah ada, The Three Musketeers oleh Alexandre Dumas.

2. Schutzstaffel (SS), Nazi Jerman

10 Unit Pengawal Khusus Paling Efektif dan Berani Dalam Sejarah

Let's block ads! (Why?)



No comments:

Post a Comment